VISI MISI

SMA Ekayana Dharma Budhi Bhakti

VISI

Menghasilkan generasi pemimpin masa depan sadar penuh berkarakater Ekayana.

MISI

  1. Menciptakan lingkungan sekolah yang mengembangkan Nilai Inti Ekayana berfokus pada nilai Ketangguhan dan Kebijaksanaan sebagai dasar kepemimpinan.
  2. Menyelenggarakan pendidikan berpusat pada peserta didik melalui praktik dan budaya hidup sadar penuh yang berorientasi pada pengembangan kepemimpinan.
  3. Menerapkan proses pembelajaran interaktif dan reflektif, berfokus pada Kompetensi Asta dengan pendekatan Sistem Pendidikan Ekayana dan pemanfaatan perkembangan teknologi.
  4. Membentuk komunitas dan jejaring yang mendukung pembentukan pemimpin masa depan sadar penuh.

TUJUAN

01

Menghasilkan lulusan berkarakter Ekayana yang mampu memimpin dii sendii dan menjadi teladan mencakup bakti, moralitas, kemurahan hati, ketangguhan, dan kebijaksanaan

02

Menghasilkan lulusan yang menghargai kehidupan dan memiliki kecerdasan sosial.

03

Menghasilkan lulusan pembelajar sepanjang hayat yang memilii ketahanan atas tekanan dan adaptif menghadapi perubahan

04

Menghasilkan lulusan yang berkompetensi Asta yang mencakup sikap kepemimpinan, keterampilan rmemecahkan masalah, keterampilan logika komputasi, keterampilan berpikir kritis, keterampilan kreativitas, keterampilan berkomunikasi, dan keterampilan berkolaborasi.

05

Menghasilkan lulusan yang memilik kegemaran dan kemampuan literasi-numerasi, terampil dan bijak dalam memanfaatkan teknologi, seta mampu bersaing di tingkat lanjutan.

06

Menghasilkan lulusan berprestasi di tingkat regional, nasional, dan intemasional sesuai dengan potensi peserta didik

07

Menghasilkan lulusan yang memiliki kemampuan berkomunikasi berbahasa asing sesuai potensi peserta didik.